Benchmark adalah proses membandingkan aspek tertentu dari suatu organisasi atau produk dengan standar atau tolok ukur yang sudah ditentukan. Tujuannya adalah untuk mengidentifikasi area yang bisa ditingkatkan dan mengadopsi praktik terbaik dari industri yang sama atau pasar yang lebih luas.

Ada beberapa manfaat dari benchmarking, antara lain:

  1. Meningkatkan kinerja hardware: Dengan mengetahui keunggulan hardware, dapat meningkatkan proses.
  2. Menetapkan tujuan yang lebih strategis: Benchmarking membantu menetapkan tujuan yang lebih realistis dan strategis.
  3. Mengurangi biaya operasi: Dengan menerapkan benchmark dapat mengurangi biaya dan meningkatkan efisiensi.


Contoh Software Benchmark -> klik disini